Hits: 11
BJTM ditutup menguat 5 poin menjadi 710 pada 12 Maret 2018 dengan volume 0,756 kali rata-rata perdagangan dalam 20 hari terakhir. Kondisi ini memotong EMA5 di 710 dan RSI menunjukkan kondisi divergence positif dengan kembali naik dari threshold oversold 30 di posisi 32,520. Antisipasi technical rebound dengan target 800.
Rekomendasi: Buy.
Entry Level: 715 – 725.
Target: 800.
Stop-loss: 670.